Babinsa Keprabon Berikan Himbauan Prokes Dan Bagikan Masker di Puro Mangkunegaran

    Babinsa Keprabon Berikan Himbauan Prokes Dan Bagikan Masker di Puro Mangkunegaran

    SURAKARTA - Bertempat di Puro Mangkunegaran kelurahan Keprabon kecamatan Banjarsari, Babinsa Kelurahan Keprabon Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serka Daniel dan Serda Sugiyanto melaksanakan kegiatan himbauan protokol kesehatan (Prokes) dan bagi - bagi masker gratis, Rabu (21/09/2022).

    "Himbauan Prokes tersebut selalu dilakukan dalam rangka pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat  (PPKM) di wilayah binaan guna mencegah penyebaran virus Covid-19 di Kota Surakarta."tegas Serka Daniel disela-sela kegiatan.

    "Kami melaksanakan pengecekan dan himbauan di lapangan guna memastikan warga masyarakat betul - betul sudah mentaati peraturan protokol kesehatan dengan baik dan benar."ujarnya.

    "Di sela - sela himbauan prokes tersebut kami juga membagikan 50 masker gratis di berikan kepada warga masyarakat."imbuhnya.

    "Adapun tujuan dari kegiatan cipta kondisi PPKM di wilayah Kota Surakarta khususnya di wilayah binaan untuk mencegah timbulnya claster baru penyebaran covid-19 serta memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di wilayah kota Surakarta."pungkas Serka Daniel.

    (Arda 72)

    surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Sembari Mendampingi Posyandu Lansia, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Pandemi Belum Berakhir, Serma Teguh Terus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Korem 012/TU Sosialisasikan Pendaftaran Bintara TNI AD Gelombang II, Gratis dan Terbuka Untuk Semua
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    Gelar Anev Konsolidasi, Divisi Humas Polri Perkuat SDM dan Kolaborasi dengan Media Massa

    Ikuti Kami